Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cedera, Jorge Lorenzo Absen di MotoGP Republik Cek dan Austria

Reporter

Editor

Ariandono

image-gnews
Pembalap baru Honda di MotoGP 2019, Jorge Lorenzo. (crash.net)
Pembalap baru Honda di MotoGP 2019, Jorge Lorenzo. (crash.net)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pembalap tim Repsol Honda Jorge Lorenzo akan absen pada GP Republik Cek dan Austria karena pembalap Spanyol itu masih memulihkan diri dari cedera retak tulang belakang.

Lorenzo, juara MotoGP tiga kali dan rekan satu tim Marc Marquez, mengalami kecelakaan ketika turun dalam sesi latihan GP Belanda di Sirkuit Assen bulan silam.

Honda mengumumkan Lorenzo berencana turun di Inggris pada 25 Agustus, sementara pembalap Jerman Stefan Bradl menggantikannya membalap Sirkuit Sachsenring dalam GP Jerman awal bulan ini.

Bradl seharusnya membalap di Republik Cek  sebagai pembalap wildcard.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Jorge Lorenzo dan Repsol Honda Team telah sepakat jika sebaiknya Lorenzo melewatkan seri balapan di Ceko dan Austria untuk meneruskan pemulihannya dan menghindari resiko cedera lainnya," kata Repsol Honda dalam pernyataan tertulis seperti dikutip Reuters.

"Setelah melewatkan libur musim panas untuk pemulihannya, kondisi Lorenzo telah membaik namun dia masih merasakan sakit dan pergerakannya di motor masih terbatas. Silverstone menjadi targetnya untuk kembali membalap,” begitu rilis Honda soal Jorge Lorenzo.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Giliran Austria Lanjutkan Pendanaan ke UNRWA

2 hari lalu

Foto yang dirilis pada 15 Februari 2024 menunjukkan kondisi pusat kesehatan UNRWA yang rusak akibat serangan Israel, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Gaza. Pusat kesehatan milik PBB untuk Pengungsi Palestina atau United Nations Relief and Works Agency (UNRWA) menjadi sasaran serangan Israel yang terus berlanjut di wilayah utara Gaza. UNRWA/Handout via REUTERS
Giliran Austria Lanjutkan Pendanaan ke UNRWA

Austria mengumumkan akan melanjutkan pendanaan bagi badan bantuan PBB untuk pengungsi Palestina atau UNRWA.


MotoGP 2024: Alarm Kebangkitan Marc Marquez Mulai Berbunyi

5 hari lalu

Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
MotoGP 2024: Alarm Kebangkitan Marc Marquez Mulai Berbunyi

Lima tahun berlalu sejak Marc Marquez tersenyum bahagia ketika mengunci gelar juara dunia MotoGP keenamnya. Kini mulai bangkit.


MotoGP Prancis 2024 Tuntas: Simak Rekap Hasil, Klasemen Pembalap, dan Jadwal Balapan Berikutnya

7 hari lalu

Jorge Martin dari Prima Pramac Racing merayakan di podium setelah memenangkan balapan dengan runner-up Marc Marquez dari Gresini Racing MotoGP dan Francesco Bagnaia dari Tim Ducati Lenovo yang berada di posisi ketiga merayakan di podium MotoGP Prancis di Sirkuit Bugatti, Le Mans, Prancis, 12 Mei 2024. REUTERS/Gonzalo Fuentes
MotoGP Prancis 2024 Tuntas: Simak Rekap Hasil, Klasemen Pembalap, dan Jadwal Balapan Berikutnya

Rangkaian jadwal MotoGP Prancis 2024 sudah usai digelar. Simak rekap hasil, klasemen pembalap, dan jadwal berikutnya.


Apa Kata Francesco Bagnaia yang Sempat Memimpin Balapan lalu Disalip Jorge Martin dan Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024?

7 hari lalu

Francesco Bagnaia. (Foto: Ducati)
Apa Kata Francesco Bagnaia yang Sempat Memimpin Balapan lalu Disalip Jorge Martin dan Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024?

Pembalap Ducati Lenovo Francesco Bagnaia finis ketiga dalam balapan MotoGP Prancis 2024 di Sirkuit Le Mans, Minggu, 12 Mei.


Komentar Jorge Martin dan Marc Marquez setelah Dua Kali Finis di Posisi Satu dan Dua pada MotoGP Prancis 2024

8 hari lalu

Jorge Martin. (Foto: Red Bull Content Pool)
Komentar Jorge Martin dan Marc Marquez setelah Dua Kali Finis di Posisi Satu dan Dua pada MotoGP Prancis 2024

Jorge Martin dan Marc Marquez sama-sama menorehkan hasil yang persis sama dalam dua balapan MotoGP Prancis 2024.


Hasil MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua, Bagnaia Ketiga

8 hari lalu

Jorge Martin di MotoGP Spanyol 2024. (Foto: Prima Pramac)
Hasil MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua, Bagnaia Ketiga

Jorge Martin meraih kemennagan ganda di MotoGP Prancis 2024, dengan menjuarai sprint race dan balapan utama. Marc Marquez juga terus finis kedua.


Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Francesco Bagnaia Bawa Semangat Penebusan

8 hari lalu

Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia. REUTERS/Ibraheem Al Omari
Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Francesco Bagnaia Bawa Semangat Penebusan

Francesco Bagnaia bertekad menebus kegagalan di sprint race MotoGP Prancis 2024 dalam balapan utama hari ini.


Jadwal Balapan MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Waspada meski Tampil Sensasional di Sprint Race

8 hari lalu

Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
Jadwal Balapan MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Waspada meski Tampil Sensasional di Sprint Race

Marc Marquez menatap balapan MotoGP Prancis 2024 di Sirkuit Le Mans, Prancis, Minggu, 12 Mei, dengan waspada meski tampil sensasional di sprint race.


Hasil Sprint Race MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua

9 hari lalu

Jorge Martin. (Foto: Red Bull Content Pool)
Hasil Sprint Race MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua

Jorge Martin berhasil memenangi sesi sprint MotoGP Prancis 2024. Marc Marquez dan Maverick Vinales juga naik podium.


Jorge Martin Kuasai Latihan Bebas Pertama MotoGP Prancis 2024, Acosta Kedua, Vinales Ketiga

10 hari lalu

Jorge Martin di MotoGP. (Foto: Prima Pramac)
Jorge Martin Kuasai Latihan Bebas Pertama MotoGP Prancis 2024, Acosta Kedua, Vinales Ketiga

Pembalap Prima Pramac Racing Jorge Martin memimpin sesi latihan pertama (FP1) MotoGP Prancis 2024.